5 Aplikasi Penghemat Baterai Android
5 Aplikasi Penghemat Baterai Android - Baterai adalah sumber energi kimia yang sering kita gunakan sehari-hari, dan yang paling popular saat ini adalah Baterai Android.
Disaat kita bermain android tiba-tiba baterai low padahal baru bermain tidak lama, itu menjadi pertanyaan bagi kita karena baru saja dicas sudah habis lagi.
Memang baterai android tidak akan terisi penuh dan hanya sampai 80%, Baca : Caypul Blog - Fakta Tentang Baterai Android, tapi setidaknya 80% itu sudah bisa memuaskan kita karena android diciptakan untuk memuaskan kita.
Namun bagi anda yang memiliki baterai boros, terdapat aplikasi yang bisa memperlambat habis baterai, dan inilah aplikasinya.
1. Juice Defender
Juice defender adalah aplikasi penghemat baterai yang mudah digunakan tanpa setting-setting yang rumit dan susah, jaid mudah digunakan untuk para pemula.
2. Baterry Doctor
Aplikasi ini bekerja dengan mematikan semua aplikasi tidak berguna yang bekerja dalam android atau istilahnya background apps dan bisa meningkatkan daya tahan baterai hingga 50% dan meningkatkan kinerja android anda.
3. Green Power
Green power adalah aplikasi android penghemat baterai yang kerjanya hampir sama dengan juice defender yaitu mengelola koneksi nirkabel yang ada seperti konektivitas wifi.
4. DU Baterry Saver
DuU Baterry Saver adalah aplikasi penghemat baterai android yang mudah digunakan tanpa pengaturna yang sulit, selain itu apl ini bisa mempercepat proses charging pada Android anda, jadi tunggu apalagi?.
5. Baterry Guru
Dilihat dari namanya pasti sudah ketahuan kalau dia pintar, iya karena dalam 3 hari aplikasi ini bisa mengetahui kebiasaan pengguna processor snapdragon dan akan sendirinya mengoptimalkan tanpa perlu banyak setting.
refrensi : http://tips-sulis.blogspot.com/2015/03/5-aplikasi-gratis-penghemat-baterai-di.html
Jadi itulah beberapa aplikasi android yang bisa menghemat baterai android anda, dan saat itu juga anda akan merasakan perubahan yang ada setelah memakai aplikasi diatas.
Cukup sekian, semoga bermanfaat dan apabila ada salah kata mohon maafkan saya.